Peresmian Stadion Stadion Demang Lehman

Peresmian Stadion dilakukan secara Terpusat pada hari senin, 17 MARET 2025, Bertempat di Stadion Gelora Delta, Kab. Sidoarjo Jatim Dan Serentak di 16 Stadion lain yang bergabung melalui ZOOM MEETING.

Stadion Demang Lehman, Kab. Banjar, Kalimantan Selatan termasuk dalam 17 Stadion yang diresmikan pada hari ini, yang di hadiri via zoom meeting oleh Pj Sekda Prov Kalsel, Wakil Bupati kab Banjar, Plt Kepala Dinas PUPR kalsel didampingi Plt. Kabid Cipta Karya

Leave a Comment